KUALA KAPUAS, MINGGU 17 NOVEMBER 2024
Dalam rangka memeriahkan HUT ke- 63 BANK KALTENG maka di adakan kegiatan Fun Walk Kalteng Berkah bersama Gubernur Kalimantan Tengah ( H. Sugianto Sabran ) dan Pj. Bupati Kapuas ( Ir. H. Darliansjah, M.Si ) beserta jajaran yang dilaksanakan pada :
Hari/ Tanggal : Minggu, 17 November 2024
Pukul : 06.00 WIB
Tempat : Stadion Panunjung Tarung
Attention : Acara tersebut sepenuhnya bersifat non-politik dan tidak berhubungan dengan kegiatan kampanye atau afiliasi politik manapun.